Entries by

DPKPP Imbau Pengembang Perumahan Segera Serahkan PSU Terlantar

KABUPATEN CIREBON — Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan (DPKPP) Kabupaten Cirebon mengimbau pengembang perumahan segera menyerahkan Prasarana Sarana Utilitas (PSU) yang ditelantarkan ke Pemerintah Kabupaten Cirebon. Hal tersebut berdasarkan pada Pasal 49 ayat (9) dan pasal 52 ayat (1) Peraturan Bupati Cirebon nomor 189 Tahun 2022 tentang Prosedur Penyediaan dan Penyerahan Prasarana Sarana dan […]

Menuju Indonesia Emas 2045, Anak-anak Kabupaten Cirebon Harus Sehat

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon melalui Dinas Kesehatan melakukan Gerakan Bersama Literasi Stunting, Imunisasi, Pencegahan DBD, Penanggulangan TBC (Geber Si Jumo) dan Jaga Ibu Hamil serta Lingkungan Bersih dan Sehat dengan PHBS di Hotel Apita, Kabupaten Cirebon, Rabu (22/5/2024). Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Drs. H. Wahyu Mijaya, SH., M.Si melalui Asisten Pemerintah dan Kesejahteraan […]

Hadiri Tasyakuran HUT ke-78 Kodam III/Siliwangi, Pj Bupati Cirebon: TNI Ikut Serta dalam Pembangunan Daerah

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Drs. Wahyu Mijaya SH., M.Si menghadiri Tasyakuran HUT ke-78 Kodam III/Siliwangi tahun 2024 di Kodim 0620/ Kabupaten Cirebon, Selasa (21/5/2024). Wahyu mengatakan, dalam rangka memperingati HUT ke-78 Kodam III/Siliwangi, pihaknya mengajak semua lapisan masyarakat untuk menjunjung tinggi integritas, serta guna membangun Kabupaten Cirebon yang lebih maju. “Pada HUT […]

Pemkab Cirebon Raih Opini WTP ke-9 Kali Berturut-turut

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang ke-9 secara berturut-turut dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon 2023. Penyerahan penghargaan opini WTP disampaikan langsung Kepala BPK RI Perwakilan Jawa Barat, Sudarminto Eko Putra, S.E., M.M., CSFA, CFrA kepada Pj Bupati Cirebon, Drs. H. […]

Closing Ceremony Grebeg Cirebon Katon 2024, Pj Bupati Cirebon: Mari Bersama-sama Membangun Cirebon Lebih Baik

KABUPATEN CIREBON — Gelaran Grebeg Cirebon Katon (GCK) tahun 2024 dalam rangka Hari Jadi ke-542 Kabupaten Cirebon resmi ditutup pada Minggu malam (19/5/2024). Pada acara penutupan Grebeg Cirebon Katon tahun 2024 tersebut, sekaligus dilakukan pisah sambut Bupati dan Wakil Bupati Cirebon periode 2019-2024, Drs. H. Imron, M.Ag dan Hj. Wahyu Tjiptaningsih, SE., M.Si dengan Penjabat […]

Dikawal Ratusan Pemotor, Imron Tinggalkan Rumah Dinas

KABUPATEN CIREBON — Drs. H. Imron, M.Ag resmi meninggalkan Rumah Dinas Bupati Cirebon setelah masa kepemimpinannya berakhir, Minggu (19/5/2024). Masa jabatan Imron sebagai orang nomor satu di Kabupaten Cirebon ini selesai pada Jumat (17/5/2024). Imron meninggalkan Rumah Dinas Bupati Cirebon mengendarai sepeda motor bersama istri Dra. Hj. Nunung Roosmini, diantar ratusan pengendara motor dari unsur […]

Insan Pers Kabupaten Cirebon Harus Mampu jadi Saka Guru dalam Era Keterbukaan

KABUPATEN CIREBON — Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Cirebon, Dr. H. Hilmy Riva’i, M.Pd yang diwakili oleh Asisten Administrasi Umum, Hadi Suryaningrat, S.Sos., menghadiri dialog publik peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2024 dan peringatan hari jadi ke-542 Kabupaten Cirebon di Area Parkir SOR Watubelah Sumber, Kabupaten Cirebon, Sabtu (18/5/2024). Hadi juga mengapresiasi atas terselenggaranya dialog […]

Wahyu Mijaya Resmi Dilantik Jadi Pj Bupati Cirebon

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat, Bey Triadi Machmudin, S.E, M.T melantik Drs. H. Wahyu Mijaya, SH., M.Si sebagai Pj Bupati Cirebon menggantikan Drs. H. Imron, M.Ag. Pelantikan tersebut berlangsung di Gedung Sate, Kota Bandung, Jumat (17/5/2024). Bey meminta Pj Bupati Cirebon berkomitmen melayani masyarakat dengan penuh dedikasi dan tetap menjaga kepercayaan terhadap […]

Ribuan Botol Miras Dimusnahkan Saat Peringati HUT ke-74 Satpol PP dan ke-62 Satlinmas Tingkat Kabupaten Cirebon

KABUPATEN CIREBON — Wakil Bupati Cirebon, Hj. Wahyu Tjiptaningsih, SE.,M.Si menjadi pembina upacara peringatan HUT ke-74 Satuan Polisi Pamong Praja dan ke-62 Satuan Perlindungan Masyarakat tingkat Kabupaten, yang dilaksanakan di halaman Kantor Bupati Cirebon, Kamis (16/5/2024). Dalam sambutan Menteri Dalam Negeri yang dibacakan oleh Wabup Cirebon menyebutkan, pihaknya mengapresiasi serta penghargaan setinggi-tingginya kepada seluruh anggota […]

Bupati Imron Serahkan Bantuan 40 Unit Bentor untuk MWC NU se-Kabupaten Cirebon

KABUPATEN CIREBON — Bupati Cirebon, Drs. H. Imron, M.Ag menyerahkan secara simbolis 40 unit becak motor (bentor) kepada Majelis Wakil Cabang (MWC) NU Kabupaten Cirebon, Kamis (16/5/2024). Imron menuturkan, bantuan bentor yang diberikan oleh Pemerintah Kabupaten Cirebon kepada PCNU Kabupaten Cirebon ini, salah satunya bertujuan untuk meningkatkan perekonomian masyarakat Kabupaten Cirebon. Karena saat ini, PCNU […]