Entries by

PJ Bupati Cirebon Hadiri Simulasi Sispamkota 2024 untuk Pilkada Aman dan Kondusif

KABUPATEN CIREBON — PJ Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya, menghadiri simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) tahun 2024 di Halaman parker Stadion Watubelah, Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon, Rabu (7/8/2024). Kegiatan ini bertujuan mempersiapkan pengamanan jelang Pilkada 2024 di Kabupaten Cirebon dengan melibatkan 1.300 personel dari Polri, TNI, dan jajaran pemerintahan daerah. Wahyu mengapresiasi sinergi yang terjalin antara […]

Inspektorat Kabupaten Cirebon Dorong Peningkatan Integritas ASN melalui Aksi Pencegahan Korupsi

KABUPATEN CIREBON — Inspektorat Kabupaten Cirebon menyelenggarakan kegiatan aksi pencegahan korupsi yang ditujukan bagi penyelenggara pemerintahan daerah dan desa, bertempat di Ruang Mega Mendung Hotel Patra Cirebon, Senin (5/8/2024). Acara ini bertujuan untuk meningkatkan integritas dan kualitas pelayanan publik di Kabupaten Cirebon. Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya menyampaikan, kegiatan ini sangat penting dalam membangun […]

Tingkatkan Kualitas Hidup Masyarakat Kabupaten Cirebon Melalui Gurak

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya menghadiri kegiatan Minggu Bergerak (Gurak) yang diselenggarakan di Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon, Minggu (4/8/2024). Gurak merupakan upaya dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat Kabupaten Cirebon. Kegiatan Gurak melibatkan berbagai aktivitas yang dibuka dengan jalan santai. Kemudian, kegiatan dilanjutkan dengan kunjungan ke hutan mangrove di daerah Mundu Pesisir, […]

Jaring Bibit Atlet, Dispora Kabupaten Cirebon Gelar Karate Open 2024

KABUPATEN CIREBON — Sebanyak 400-an karateka meramaikan Kejuaraan Karate Open Piala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Cirebon 2024 yang digelar di Gor Ranggajati Sumber. Kejuaraan ini merupakan bagian dari upaya menjaring bibit atlet karate di Kabupaten Cirebon. Karate Open Piala Dispora Kabupaten Cirebon 2024 diikuti sembilan dojo dan digelar selama dua hari, Sabtu (3/8/2024) […]

Pemkab Cirebon-BPBD Jabar Siapkan Strategi Antisipasi Banjir di Musim Hujan

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Drs H Wahyu Mijaya SH MSi menghadiri rapat koordinasi terkait tindak lanjut bencana banjir bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Barat, Jumat (2/8/2024). Rapat koordinasi yang digelar di Kantor Kecamatan Gegesik itu dihadiri juga BPBD Kabupaten Cirebon, camat, dan kuwu di wilayah terdampak banjir. Dalam sambutannya, Wahyu […]

Pemkab Cirebon Dorong Nilai Tambah Sektor Industri dan Perdagangan

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon menggelar rapat koordinasi (rakor) bersama Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Jawa Barat, serta instansi terkait di wilayah Ciayumajakuning guna meningkatkan nilai tambah sektor industri dan perdagangan. Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Drs H Wahyu Mijaya SH MSi menyampaikan, rapat ini membahas tentang promosi bersama untuk sektor perdagangan dan perindustrian. “Kami […]

Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi RT, RW dan BPD Melalui BPJS Ketenagakerjaan

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon bersama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan melaksanakan penandatanganan nota kesepakatan di Pendopo Bupati Cirebon, Rabu (31/7/2024). Dalam nota kesepakatan itu, Pemkab Cirebon mendaftarkan RT, RW, dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan. Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Drs H Wahyu Mijaya SH MSi menghadiri penandatanganan nota kesepakatan […]

Pemkab Cirebon Bongkar Bangunan Liar Goa Macan

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon telah menyelesaikan pembongkaran bangunan liar berupa warung remang-remang (warem) Goa Macan yang terletak di Desa Palimanan Barat, Kecamatan Gempol, Kabupaten Cirebon, Rabu (31/7/2024). Proses pembongkaran melibatkan tiga alat berat excavator yang dikerahkan oleh Pemkab Cirebon untuk meratakan puluhan warem yang ada di lokasi tersebut. Pj Bupati Cirebon, Drs Wahyu […]

Karnaval Pelajar di Cirebon Jadi Ajang Kampanye Stop Kekerasan Terhadap Anak

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon mengapresiasi gelaran Karnaval Pelajar sebagai sarana untuk mengkampanyekan stop kekerasan terhadap anak yang diadakan di Hutan Kota Sumber, Kabupaten Cirebon, Selasa (30/7/2024). Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Drs H Wahyu Mijaya SH MSi yang hadir dalam acara tersebut, menyampaikan bahwa pemerintah daerah sudah berkomitmen dalam menangani kasus kekerasan terhadap anak. […]

Pj Bupati Cirebon Bahas Tarkam hingga Penanganan Stunting Saat Rapim

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Drs H Wahyu Mijaya SH MSi memimpin langsung rapat pimpinan (rapim) di ruang Paseban Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Cirebon, Senin (29/7/2024). Rapim kali ini membahas tentang pelaksanaan kompetisi antarkampung (tarkam) dan pekan olahraga kabupaten (Porkab) hingga penanganan stunting. Wahyu mengatakan, rencananya kompetisi tarkam dan Porkab akan digelar pada […]