Entries by

Operasi Gencar Pemkab Cirebon, Satpol PP Sita Ratusan Ribu Batang Rokok Ilegal

KABUPATEN CIREBON — Dalam upaya memberantas peredaran rokok ilegal, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Cirebon berhasil menyita ratusan ribu batang rokok dari berbagai warung kelontong yang tersebar di wilayah tersebut. Operasi yang berlangsung selama empat hari, dari tanggal 27 hingga 30 Agustus 2024, membuahkan hasil signifikan dengan penangkapan rokok ilegal dalam jumlah besar. […]

Musyawarah Daerah (Musda) ke-2 dan Pelantikan Pengurus MTP IPHI Kabupaten Cirebon Periode 2024-2029

KABUPATEN CIREBON — Majelis Ta’lim Perempuan Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (MTP IPHI) Kabupaten Cirebon sukses menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-2 sekaligus melantik pengurus baru untuk periode 2024-2029. Acara yang berlangsung pada Selasa (3/9/2024) di Gedung IPHI Kabupaten Cirebon ini, menjadi momentum penting bagi MTP IPHI dalam memperkuat peran dan kontribusinya di masyarakat. Dalam sambutannya, Pj […]

Hari Jadi ke-76 Polwan, Pemkab Cirebon Dukung Festival Tari Kreasi Nusantara Polresta Cirebon

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon mendukung penuh kegiatan yang diadakan oleh Polresta Cirebon, dalam rangka menyemarakkan Hari Jadi ke-76 Polwan, bertempat di halaman Mapolresta Cirebon, Kecamatan Sumber. Kegiatan tersebut berupa festival tari kreasi nusantara yang diikuti oleh 172 peserta, dari berbagai tingkatan sekolah di Kabupaten Cirebon, serta beberapa peserta dari Brebes. Staf Ahli Bidang […]

Festival Cai Diraga Nyiru 2024 Angkat Kearifan Lokal dan UMKM di Kabupaten Cirebon

KABUPATEN CIREBON — Festival Cai Diraga Nyiru 2024 yang diselenggarakan di Desa Jatiseeng Kidul, Kecamatan Ciledug, Kabupaten Cirebon, pada 30 Agustus hingga 1 September 2024, sukses menarik perhatian masyarakat. Festival tahunan ini menghadirkan berbagai kegiatan yang tidak hanya mengangkat budaya lokal, tetapi juga memberikan kontribusi signifikan terhadap perekonomian desa melalui pameran UMKM dan bazar kuliner. […]

Pj Bupati Cirebon Ajak Masyarakat Teruskan Warisan Kebaikan PWRI

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya mengajak seluruh masyarakat untuk bersama-sama melanjutkan warisan kebaikan yang telah diberikan oleh para pensiunan, dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-62 Persatuan Wredatama Republik Indonesia (PWRI) Kabupaten Cirebon. Kegiatan ini tidak hanya menjadi ajang perayaan, tetapi juga sebagai momentum untuk memperkuat silaturahmi dan refleksi terhadap […]

Gelar Pemilihan Duta GenRe Tingkat Kabupaten Cirebon, DPPKBP3A: Ciptakan Generasi Peduli Kesehatan Reproduksi

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPKBP3A) Kabupaten Cirebon menggelar Pemilihan Duta Generasi Berencana (GenRe) Tingkat Kabupaten Cirebon Tahun 2024. Grand Final Pemilihan Duta GenRe tersebut digelar di Hotel Apita Cirebon, Jum’at (30/8/2024). Kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh Bunda GenRe Kabupaten Cirebon, Risfa […]

Komitmen Pemkab Cirebon Optimalkan Pemanfaatan Aset

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya meninjau aset berupa tanah di Jalan Tuparev Desa Sutawinangun, Kecamatan Kedawung, Rabu (28/8/2024). Pemkab Cirebon bakal mengoptimalkan aset tersebut agar tak terbengkalai. “Kita akan coba lihat, tidak hanya aset ini (tanah di Desa Sutawianangun) saja, tapi beberapa tempat lain. Saya sudah mendapatkan laporan, bahwa ada beberapa […]

Pemkab Cirebon Gelar Rapim, Bahas Program Orang Tua Asuh hingga Netralitas ASN

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya, memimpin rapat pimpinan (rapim) bersama seluruh perangkat daerah Kabupaten Cirebon, bertempat di Ruang Paseban, Setda Kabupaten Cirebon, Senin (26/8/2024). Rapat tersebut membahas berbagai isu penting, termasuk realisasi pendapatan dan belanja daerah, serta tindak lanjut program orang tua asuh. Ia menjelaskan, bahwa fokus utama program orang tua […]

Hadiri Rakor Inflasi, Pj Bupati Cirebon Berkomitmen Jaga Stabilitas Harga Pangan

KABUPATEN CIREBON — Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya menghadiri rapat koordinasi soal inflasi bersama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan sejumlah lembaga lainnya melalui virtual, Senin (26/8/2024). Pemerintah Kabupaten Cirebon tengah berupaya mengantisipasi, agar sejumlah komoditas tak mengalami kenaikan harga. “Barusan rapat soal inflasi dipimpin Plt Sekjen Kemendagri dengan berbagai stakeholder yang hadir. Ada beberapa […]

Pemkab Cirebon Raih Penghargaan dari Kemenaker RI

KABUPATEN CIREBON — Pemerintah Kabupaten Cirebon melalui Dinas Ketenagakerjaan berhasil meraih penghargaan dari Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia. Penghargaan diberikan langsung Wakil Presiden Republik Indonesia, KH Ma’ruf Amin kepada Pj Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya di Jakarta, Jumat (23/8/2024) lalu. Berdasarkan informasi, Kabupaten Cirebon merupakan salah satu dari dua Kabupaten yang meraih penghargaan dalam ajang Naker Festival […]